loader image

SMK NEGERI 7 SURAKARTA

Jl. A. Yani No.374, Kerten, Kec. Laweyan, Kota Surakarta, Jawa Tengah 57143

Rapat Tahun Ajaran 2023/2024

Rapat dinas ini bertujuan untuk berkoordinasi dengan bp/ibu guru dan karyawan dalam proses pembelajaran maupun kegiatan yang kaitannya dengan sekolah

Read More

SINKRONISASI KURIKULUM IDUKA DAN SMK JUARA

Sinkronisasi kurikulum adalah proses menyamakan standar kualitas pendidikan di antara sekolah dan IDUKA (Industri).

Read More

PPDB 2023/2024

PPDB tahun ini dilaksanakan serentak pada tanggal 15 Juni- 27 Juni 2023. Tempat PPDB SMKN 7 Surakarta berpusat di Aula / Graha Sapta Mutiara, calon peserta didik tidak perlu khawatir jika ingin mendaftar atau sekedar bertanya terkait PPDB dapat langsung merapat ke SMKN 7 Surakarta

Read More

MPLS SMK JUARA

Di awal tahun ajaran baru, SMKN 7 Surakarta tidak hanya siap untuk proses belajar mengajar, tetapi juga untuk penerimaan siswa baru kelas X di kegiatan MPLS (Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah).

Read More

DIKLAT KETARUNAAN SMK NEGERI 7 SURAKARTA

Sekitar 500 siswa baru sangat antusias dalam kegiatan ini. Sebelum kegiatan dimulai, diselenggarakan serangkaian apel pagi terlebih dahulu, dilanjutkan dengan sambutan dari kepala SMK N 7 SKA.

Read More
 

SELAMAT DATANG DI WEBSITE RESMI SMK NEGERI 7 SURAKARTA

 

PRAKATA KEPALA SEKOLAH

Wardoyo, S. Pd., M. Pd

  Assalamualaikum Warahmatullah Wabarakatuh. Salam sejahtera bagi kita semua. Kami mengucapkan selamat datang di Website resmi Sekolah Menengah Kejuruan Negeri (SMKN) 7 Surakarta. Website ini kami tujukan untuk seluruh unsur pimpinan,..

PROGRAM SEKOLAH

SMKN 7 Surakarta memiliki program sekolah yang merupakan wujud dari penggambaran visi misi sekolah.  Program-program yang dimiliki antara lain sekolah adiwiyata, sekolah literasi, sekolah ramah anak, dan Program kurikulum Pusat keunggulan…

TIM MANAJEMEN

PROGRAM KEAHLIAN

SMKN 7 Surakarta memiliki 6 program keahlian, Program keahlian tersebut adalah Pekerjaan Sosial, Kuliner, Perhotelan, Usaha Layanan Wisata (ULW), Desain Komunikasi Visual (DKV) dan Broadcasting dan Perfilman (BCF). Program keahlian yang ada di SMKN 7..

KOORDINATOR KOMPETENSI KEAHLIAN

KOMPETENSI KEAHLIAN

Sebelumnya SMK Negeri 7 Surakarta hanya memiliki satu jurusan yaitu Pekerjaan Sosial. Oleh karena itu, Bapak Drs. Sigit Martopo, M.Pd selaku kepala sekolah kala itu memiliki wacana untuk membuka kompetensi keahlian baru…  
Kompetensi Keahlian Perhotelan merupakan salah satu jurusan di SMK Negeri 7 Surakarta. Kompetensi keahlian Perhotelan ini berdiri pada tahun 2008…

Kompetensi Usaha Layanan  Wisata merupakan salah satu jurusan yang terbaru di SMK Negeri 7 Surakarta. Kompetensi keahlian ini berdiri sejak tanggal  23 September 2016…

  

 

Pada tahun 2013 jurusan Broadcasting berdiri, kemudian tahun demi tahun kami meluluskan siswa-siswi terbaik hingga pada tahun 2018 nama jurusan Broadcasting berubah menjadi Produksi dan Siaran Program Televisi (PSPT)…
Menjadi Pusat Pendidikan Peserta Didik dan Wirausahawan Bidang Kuliner yang Beriman, Sehat, Unggul, Mandiri, dan Cendekia serta Berdaya Saing Nasional…

Sejak Tahun Pelajaran 2000/2001, tanggal 12 Oktober tahun 2000 Program Keahlian yang ada di SMK Negeri 7 Surakarta adalah Pekerjaan Sosial…

 

 

0
Kompetensi Keahlian
0
Kelas
0
Tenaga Kependidikan
0
Siswa

GALERI

LOKASI SEKOLAH

Website Resmi SMKN 7 Surakarta

X